Monday, November 7, 2016

KEBIJAKAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN



PERNYATAAN KEBIJAKAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN

CV CAHAYA MUKTI MANDIRI menyadari bahwa kesehatan dan keselamatan merupakan hal yang  penting dalam kegiatan perusahaan terutama didalam sebuah kegiatan proyek. oleh karena itu  manajemen CV CAHAYA MUKTI MANDIRI  sepakat untuk meningkatkan kualitas dari aspek kesehatan  dan keselamatan dalam mencapai tujuan proyek.
Komitmen di atas akan dicapai dengan cara :
a.          menyediakan program kesehatan dan keselamatan yang sesuai.
b.          mengarah pada lingkungan kerja yang lebih baik dan aman.
c.          mengkomunikasikan Kebijakan kesehatan dan prosedur-prosedurnya kepada semua karyawan  dan dan pihak-pihak terkait untuk memastikan bahwa mereka sadar akan kewajibannya serta  perlunya partisipasi mereka.
d.          meninjau ulang secara periodik dan merevisi kebijakan Kesehatan dan Keselamatan CV CAHAYA MUKTI MANDIRI  dan prosedur-prosedurnya untuk menjaga efisiensi dan efektivitasnya.

Garut, 01 Mei 2014
CV.CAHAYA MUKTI MANDIRI




AEP MUGIANA
Direktur

No comments:

Post a Comment